27 Januari 2019

NIE Produk Rafflesia Coffee - Kopi Bengkulu

Berikut data perizinan BPOM RI  produk Rafflesia Coffee :
KOPI BENGKULU
  1. NIE kemasan aluminium foil


--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------


     2.   NIE kemasan botol bening


18 Oktober 2015

Rafflesia Coffee - Kopi Asli Bengkulu

Wilayah bukit & pegunungan di daerah Bengkulu memiliki tanah yang sangat subur, sehingga sangat baik untuk hasil perkebunan, terutama perkebunan kopi.
Provinsi Bengkulu termasuk salah satu daerah penghasil kopi terbesar di pulau sumatera.
"Rafflesia Coffee" adalah salah satu brand Kopi Bengkulu yang berasal dari wilayah perkebunan kopi di kabupaten Kepahiang dengan altitude 1000-1300 m dpl, dataran tinggi yang terletak di sepanjang wilayah bukit barisan pulau sumatra, tepatnya di wilayah barat daya pulau Sumatera.


Kopi Robusta Kepahiang Bengkulu - RAFFLESIA COFFEE
untuk mendapatkan hasil kopi robusta yang baik dan bermutu, proses pemetikan panen kopi dilakukan dengan pemilihan buah petik merah (red cherry) dengan melalui tahapan-tahapan proses yang panjang dalam pegolahannya, mulai dari proses pengolahan pasca panen, proses sangrai/roasting, proses penggilingan/grinding sampai ke proses pengemasan/packaging

Proses pengolahan yang dikerjakan oleh tenaga ahli dan berpengalaman, untuk menghasilkan kopi robusta dengan rasa dan aroma yang nikmat, mantap dan berkualitas.
aroma and delicious flavors [fine robusta]




Kopi Asli Sumatra Bengkulu Indonesia :
- Rafflesia Coffee Robusta
- Rafflesia Coffee Arabica